Birthday's Greeting
Hari ulang tahun merupakan sebuah momen yang sangat ditunggu oleh setiap orang, karena ulang tahun identik dengan sebuah momen yang spesial dan dirayakan oleh orang-orang di sekitar kita. Oleh karena itu, agenda ucapan ulang tahun di himabo ini adalah sebagai apresiasi kita sesama saudara kata ucapan selamat ulang tahun yang diberikan oleh orang yang terdekat. Kita bisa menyiratkan banyak kesan kepedulian dan bahkan menjadi hal yang tak terlupakan di pertambahan usia ini .
Agenda ucapan ulang tahun merupakan salah satu agenda dari divisi informasi dan komunikasi Himabo UM. Melalui ucapan ulang tahun tersebut juga kita bisa saling memberikan doa, meluapkan isi hati tentang kebahagiaan, dan segala hal baik yang bisa terkabulkan. Agenda ucapan ulang tahun Himabo ini diadakan setiap tanggal ulang tahun semua anggota Himabo UM sendiri. Selain itu, kita juga posting foto dari setiap anggota yang ulang tahun pada tanggal tersebut. Foto tersebut diedit dalam bingkai yang sudah didesain dengan indahnya. Dengan adanya agenda ini, diharapkan dapat mempererat tali persaudaraan antar anggota Himabo UM dan saling mengucapkan serta mendoakan sebagai keluarga Himabo UM yang solid.
Himabo Matoh!!!
Komentar
Posting Komentar
Terimakasih telah membaca .. :)